Lab Teater Ciputat: Masyarakat Berdaya Lewat Teater
“Golok gue golok Ciomas, potong seperak potong mas. Lo ngomong jangan terlalu panas, gue cacah seperti nanas!” Demikianlah bunyi pantun Nawawi, pimpinan kelompok Lenong Cinta Damai [...]
Bayangkan Indonesia jadi tempat semua orang bisa mendapat manfaat maksimal dari seni — kita jadi bangsa yang lebih logis, kritis, imajinatif, inovatif, dan toleran. Seni jadi bagian terpadu dalam pendidikan dan segala kegiatan bermanfaat. Anda bisa membantu Koalisi Seni mendorong perubahan itu agar lebih cepat terjadi. Klik tautan ini untuk tahu caranya: